Travel Umroh Amanah di Indonesia
Saat menunaikan ibadah umroh maupun haji, salah satu rukun yang wajib dijalankan oleh para jamaah ialah thawaf, yaitu mengelilingi Ka’bah sebanyak tujuh kali. Pada saat inilah kita bisa melihat kain penutup Ka’bah yang berwarna hitam dengan jarak dekat. Pernahkah kita bertanya-tanya, terbuat dari apa sebenarnya kain penutup Ka’bah ini dan apa gerangan namanya?
Kain penutup Ka’bah sendiri disebut kiswah, yang dalam bahasa Arab berarti selubung. Asal katanya sama seperti kata kisui dalam bahasa Ibrani. Kiswah terbuat dari kain hitam dengan tulisan kaligrafi di sepanjang permukaannya. Tujuan dari pemasangan kain ini adalah agar dinding luar Ka’bah terlindung dari kotoran serta tidak cepat rusak. Kain ini sendiri tidak hanya berjumlah satu buah saja. Tiap tahun, tepatnya pada tanggal 9 Dzulhijjah atau ketika musim haji tiba, kain akan diganti dengan yang baru.
Kain Penutup Ka’bah
Kiswah adalah kain penutup Ka‘bah terbuat dari sekitar 670 kilogram sutra mentah berwarna hitam, 120 kilogram benang emas, dan 100 kilogram benang perak. Ayat-ayat Alquran dijahit ke kain hitam dengan benang berlapis emas.
Setiap tahunnya pada Kiswah selalu diganti bertepatan dengan pelaksanaan ibadah Haji.
Pada tahun ini Pemerintah Arab Saudi memutuskan ibadah Haji dilaksanakan dengan jumlah jamaah yang terbatas akibat pandemi virus corona.
Setiap tahunnya, menjelang Idul Adha atau pada 9 Dzulhijjah selalu diganti dengan yang baru oleh petugas.
Pada hari itu, jamaah haji akan pergi dan beribadah ke gunung Arafah. Para petugas pun mengganti kain kiswah dengan yang baru menggunakan eskalator seluler.
Dikutip dari Al Arabiya, Direktur Jenderal Kompleks Raja Abdul Aziz untuk Kakbah Ahmad bin Mohammed Al Mansouri mengatakan bahwa benang emas yang terdapat di kain Kiswah akan dihilangkan dari kain. Kemudian, kiswah akan diletakkan di gudang pemerintahan.
Dalam gudang itu, terdapat konservasi teknis agar mencegah reaksi kimia atau bakteri yang bisa merusak kain kiswah yang lama. Kemudian, kain kiswah bisa diberikan untuk museum atau sebagai hadiah bila diminta oleh pejabat otoritas.
Kiswah sendiri memiliki panjang mencapai 14 meter dengan lima sisi untuk empat menutupi bentuk persegi Ka’bah, dan potongan kelima adalah tirai yang menutupi pintu masuk.
Sementara itu, kain kiswah di Arab Saudi tengah diangkat setinggi tiga meter. Hal itu dilakukan di menit-menit awal bulan Dzulhijjah dan melibatkan 50 petugas.
Bagaimana? Penasaran dengan kain kiswah?ingin segera mengunjungi masjidil haram? Tentunya sekarang Anda sudah gak sabar untuk segera melakukan ibadah haji ya. Sambil menunggu giliran haji, mungkin Anda bisa menyempatkan diri untuk melakukan ibadah umroh.
Paket umroh murah menarik sudah menunggu Anda loh. Yuk cek promo haji, paket umroh murah yang ditawarkan oleh Toyib Travel..mau lebih lanjut ?
Untuk informasi lebih lanjut jadwal keberangkatan dan program umroh dan haji toyib travel hubungi:
021-77825110/08129794620
www.toyibtravel.co.id